Search
Close this search box.

Integrated Marketing Communication & Negotiation Skill

Description

Sulit dibayangkan sebuah perusahaan tanpa komunikasi dengan publik atau target
audiencenya. Salah satunya adalah komunikasi pemasaran. Dalam era penuh persaingan
dewasa ini, penerapan Integrated Marketing Communications yang baik merupakan salah
satu kunci keberhasilan usaha. Training ini akan membahas prinsip komunikasi,
pengembangan komunikasi pemasaran yang efektif, hingga pengukuran hasilnya. Dari
pelatihan ini diharapkan para peserta dapat memahami lingkup komunikasi pemasaran,
menyusun rencana IMC Integrated Marketing Communications yang efektif dan
menerapkannya di perusahaan masing-masing.

Kemampuan mengendalikan situasi merupakan salah satu teknik yang wajib dikuasai
untuk menciptakan negosiasi yang baik (effective negotiation).

Seorang negosiator harus bisa mengidentifikasi tujuan, variabel, persyaratan, dan bisa
meneliti pihak lain dalam negosiasi. Sehingga ia bisa menentukan konsesi, dan
merumuskan rencana kesepakatan.

Pelatihan negosiasi ini mencakup pedoman untuk melakukan negosiasi yang sukses.
Peserta akan belajar mengatur kendali dalam negosiasi menggunakan berbagai taktik
dan menangani taktik negosiasi yang tidak etis.

OBJECTIVE

  • Pelatihan ini akan menyajikan pemahaman tentang prinsip komunikasi, pengembangan komunikasi pemasaran yang efektif, hingga pengukuran hasilnya. Dari pelatihan ini diharapkan para peserta dapat memahami lingkup komunikasi pemasaran, menyusun rencana Integrated Marketing Communications yang efektif dan menerapkannya di perusahaan masing-masing.
  • Mengembangkan rencana dan strategi yang efektif dalam negosiasi.
  • Mengenali minat dan masalah serta menghindari posisi yang tidak perlu.
  • Menjadi lebih persuasif dan meminimalkan konflik dan kebuntuan.
  • Mengajukan dan menjawab pertanyaan untuk mengontrol negosiasi.
  • Menolak keberatan pribadi, permusuhan, atau diskusi yang tidak relevan dengan membangun landasan bersama dalam negosiasi.
  • Membuat daftar konsesi yang dapat “diberikan” selama negosiasi untuk digunakan sebagai alat tawar-menawar.
  • Membaca bahasa tubuh, ekspresi wajah, dan sinyal lain untuk mengungkap pesan “tersembunyi”.
  • Menetralisir taktik manipulatif dan memaksimalkan peluang penutupan.

COURSE OUTLINE

  • Prinsip-prinsip komunikasi pemasaran
  • Mengembangkan komunikasi yang efektif
    • Mengidentifikasi audiens yang dituju
    • Menentukan tujuan komunikasi
    • Merancang pesan
    • Memilih saluran komunikasi
  • Menentukan bauran promosi
    • Periklanan
    • Sales promotion
    • Public relations
    • Personal selling
    • Direct marketing
  • Mengukur hasil promosi (evaluation)
  • Mengelola dan mengkoordinir IMC Integrated Marketing Communications
  • Menetapkan persyaratan perjanjian
    • Proses mengidentifikasi tujuan
    • Proses penetapan persyaratan
  • Meneliti pihak lain
    • Mengumpulkan informasi tentang pihak lain
    • Memperkirakan kebutuhan pihak lain
  • Mempersiapkan kesepakatan
    • Menentukan konsesi
    • Dasar-dasar Logistik
  • Melakukan negosiasi
    • Memahami proses negosiasi
    • Berkomunikasi selama negosiasi
    • Situasi negosiasi yang menantang
  • Taktik negosiasi tingkat lanjut
    • Kontrol dalam negosiasi
    • Taktik negosiasi
    • Etika negosiasi

Method

  • Pre-test
  • Presentation
  • Discussion
  • Case Study
  • Post-test

Facility

  • Training Amenities
  • Training Kit (Tas, Hand out, Flashdisk, Block note, Pulpen, dll)
  • Certificate
  • Souvenir
  • 2x Coffee Break, 1x Lunch

Contact Us

If you have any questions, send us a message!

Ready to Grow? Talk to an Expert Today!

Registration

Please enable JavaScript in your browser to complete this form.