Search
Close this search box.

Integrasi Compliance, AML, dan KYC dalam Proses Analisa Kredit

Description


0

Dalam industri perbankan modern, proses analisa kredit tidak hanya terbatas pada
kemampuan bayar (creditworthiness) calon debitur, tetapi juga harus memperhatikan aspek
kepatuhan (compliance), termasuk pencegahan pencucian uang (AML) dan pengenalan nasabah
(KYC) secara menyeluruh.

Integrasi antara fungsi analisa kredit, compliance, AML, dan KYC menjadi semakin
penting di tengah meningkatnya pengawasan regulator serta kompleksitas risiko yang dihadapi
bank. Kegagalan dalam mendeteksi risiko kepatuhan, asal dana yang mencurigakan, atau
identitas nasabah yang tidak jelas, dapat menyebabkan kerugian hukum, reputasi, bahkan sanksi
dari otoritas pengawas.

Pelatihan ini dirancang untuk memperkuat pemahaman dan kemampuan tim kredit
dalam mengintegrasikan aspek-aspek compliance, AML, dan KYC ke dalam proses pemberian
kredit, sehingga keputusan kredit yang diambil tidak hanya layak dari sisi finansial, tetapi juga
aman secara hukum dan reputasi.

“`

OBJECTIVE

  1. Meningkatkan pemahaman analis kredit terhadap pentingnya aspek compliance, KYC, dan AML dalam proses pemberian kredit.
  2. Membekali peserta dengan keterampilan praktis dalam melakukan identifikasi risiko terkait nasabah dan transaksi yang mencurigakan.
  3. Memastikan proses analisa kredit bank berjalan sesuai regulasi OJK, PPATK, dan standar internasional.
  4. Meningkatkan koordinasi antara divisi kredit dan compliance, agar proses kredit lebih aman secara hukum dan reputasi.
  5. Mengurangi risiko operasional dan hukum, melalui deteksi dini terhadap potensi penyalahgunaan fasilitas kredit oleh pihak-pihak yang tidak layak secara hukum atau etika.

COURSE OUTLINE

  1. Overview Regulatory Compliance dalam Proses Kredit
  2. Prinsip Dasar dan Penerapan KYC (Know Your Customer)
  3. Pencegahan Pencucian Uang (Anti Money Laundering / AML)
  4. Integrasi KYC dan AML dalam Proses Analisa Kredit
  5. Koordinasi Antardivisi: Kredit, Compliance, dan Legal

Method

  • Pre-test
  • Presentation
  • Discussion
  • Case Study
  • Post-test

Facility

  • Training Amenities
  • Training Kit (Tas, Hand out, Flashdisk, Block note, Pulpen, dll)
  • Certificate
  • Souvenir
  • 2x Coffee Break, 1x Lunch

Contact Us

If you have any questions, send us a message!

Ready to Grow? Talk to an Expert Today!

Registration

Please enable JavaScript in your browser to complete this form.